Isma Sane - Derita [Lagu Sedih]
Lirik lagu Derita, penyanyi Isma Sane. Lagu yang begitu sedih diciptakan oleh Isma Sane, seorang musisi asal Malaysia yang cukup aktif dalam merilis lagu dan mengunggahnya ke channel miliknya bernama Sema Sane. Lagu "Derita" diunggah pada 1 Mei 2018 lalu, dan semenjak postingan ini diterbitkan videonya telah ditonton lebih dari 5 juta kali. Luar biasa ya pemirsa. Dalam deskripsi videonya Isma Sane juga telah menuliskan lirik dan chord gitarnya. Jadi buat teman-teman yang suka lagu Isma Sane bisa langsung melihatnya disana.
Lagu yang berjudul "Derita" ini bercerita tentang kesedihan seorang lelaki dalam menghadapi tingkah laku pasangannya. Pasangannya memiliki ego yang tinggi dan tidak mau mengalah dalam keadaan apapun. Meskipun hubungan mereka tidak terpisah namun sang lelaki tetap menderita dengan hubungan yang tidak baik itu.
Berikut petikan lirik Derita yang dinyanyikan oleh Isma Sane; "Kau katakan sayang tapiku terluka. Egomu menggunung, kau tak pernah mengalah. Padahal dirimu punca semuanya. Bagaimana lagi harusku terima jika kau begini yang selalu menyakitiku. Walaupun bersama kau selit derita". Lihat selengkapnya lyrics / lirik Isma Sane - Derita dibawah ini.
Judul lagu : Derita
Penyanyi : Isma Sane
Ciptaan : Isma Sane
Album : Derita
Label : Believe Music
Lirik Lagu Isma Sane - Derita
Ku sangkakan kau permata
Tapi hanyalah dimata
Bagai duri yang melukai
Diri ini
Sejujurnya ku tiada
Teman lain dihatiku
Kau berubah tanpaku rela
Mengapa ini terjadi
*)
Kau katakan sayang
Tapiku terluka
Egomu menggunung
Kau tak pernah mengalah
Padahal dirimu
Punca semuanya
Bagaimana lagi
harusku terima
Jika kau begini
Yang selalu menyakitiku
Walaupun bersama
Kau selit derita
#Back to : *)
Lagu yang berjudul "Derita" ini bercerita tentang kesedihan seorang lelaki dalam menghadapi tingkah laku pasangannya. Pasangannya memiliki ego yang tinggi dan tidak mau mengalah dalam keadaan apapun. Meskipun hubungan mereka tidak terpisah namun sang lelaki tetap menderita dengan hubungan yang tidak baik itu.
Berikut petikan lirik Derita yang dinyanyikan oleh Isma Sane; "Kau katakan sayang tapiku terluka. Egomu menggunung, kau tak pernah mengalah. Padahal dirimu punca semuanya. Bagaimana lagi harusku terima jika kau begini yang selalu menyakitiku. Walaupun bersama kau selit derita". Lihat selengkapnya lyrics / lirik Isma Sane - Derita dibawah ini.
Judul lagu : Derita
Penyanyi : Isma Sane
Ciptaan : Isma Sane
Album : Derita
Label : Believe Music
Lirik Lagu Isma Sane - Derita
Ku sangkakan kau permata
Tapi hanyalah dimata
Bagai duri yang melukai
Diri ini
Sejujurnya ku tiada
Teman lain dihatiku
Kau berubah tanpaku rela
Mengapa ini terjadi
*)
Kau katakan sayang
Tapiku terluka
Egomu menggunung
Kau tak pernah mengalah
Padahal dirimu
Punca semuanya
Bagaimana lagi
harusku terima
Jika kau begini
Yang selalu menyakitiku
Walaupun bersama
Kau selit derita
#Back to : *)
Post a Comment for "Isma Sane - Derita [Lagu Sedih]"
Terima kasih telah berkunjung.
Silahkan komentar disini..